|
Direktur Jenderal Pajak
Suryo Utomo
Lahir di Semarang pada tanggal 26 Maret 1969. Menempuh pendidikan Sarjana Ekonomi di Universitas Diponegoro. Gelarnya diraih pada tahun 1992.Melanjutkan pendidikan Master of Business Taxation di University of Southern California, Amerika Serikat dan mendapatkan gelarnya pada tahun 1998.
Mengawali karir Pegawai Negeri Sipil sebagai pelaksana di Kementerian Keuangan pada tahun 1993 di Sekretariat Direktorat Jenderal Pajak, Direktorat Jenderal Pajak. Pernah menjabat sebagai Kepala Seksi PPN Industri pada tahun 1998, sebagai Kepala Seksi Pajak Penghasilan Badan pada tahun 2002. Tahun 2002 dipromosikan menjadi Kepala Subdirektorat Pertambahan Nilai Industri, 2006 menjadi Kepala Kantor Pelayanan Pajak Penanaman Modal Asing Tiga, 2008 menjadi Kepala Kantor Pelayanan Pajak Wajib Pajak Besar Satu. 28 Maret 2009 dipromosikan menjadi Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Jawa Tengan I, tahun 2010 menjadi Direktur Peraturan Perpajakan I, 31 Maret 2015 menjadi Direktur Ekstensifikasi dan Penilaian, dan pada 1 Juli 2015 sampai dengan 31 Oktober 2019 beliau dipercaya menjabat sebagai Staf Ahli Menteri Keuangan bidang Kepatuhan Pajak.
Pada tanggal 1 November 2019, beliau diangkat sebagai Direktur Jenderal Pajak.
Pendidikan:
- Sarjana Ekonomi, Universitas Diponegoro
- Master of Business Taxation, University of Southern California
- Doctor of Philosophy in Taxation, University Kebangsaan Malaysia
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP Lantai 5, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|
|
Sekretaris Direktorat Jenderal Pajak
Arif Yanuar
Lahir pada 28 Januari 1967
Pendidikan:
- Sarjana Teknik di Universitas Pembangunan Nasional Veteran, Yogyakarta (lulus 1992)
- Gelar Magister Manajemen di Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta (lulus 1994)
Riwayat Jabatan Terakhir:
- Kepala Kantor KPP Madya Malang (TMT 13/01/2012)
- Kepala Kanwil DJP Bali (TMT 27/03/2013)
- Kepala Kanwil DJP Kalimantan Selatan dan Tengah (TMT 02/04/2015)
- Direktur Peraturan Perpajakan I (TMT 20/05/2016)
- Kepala Kanwil DJP Wajib Pajak Besar (TMT 05/02/2021)
- Sekretaris Direktorat Jenderal Pajak (TMT 02/11/2023)
Riwayat Penghargaan:
Satyalancana Karya Satya XX Tahun
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP Lantai 5, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|
|
Direktur Peraturan Perpajakan I
Hestu Yoga Saksama
Lahir pada 26 Mei 1969
Pendidikan:
- Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi dari Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta (lulus 1992)
- Master of Bussiness Taxation dari University of Southern California, Amerika Serikat (lulus 2001)
Riwayat Jabatan Terakhir:
- Kepala Bidang Pemeriksaan Penyidikan dan Penagihan Pajak Kanwil DJP Jawa Bagian Barat III (TMT 30/06/2006)
- Kepala KPP Madya Sidoarjo (TMT 08/02/2007)
- Kepala SubDirektorat Peraturan PPN Perdagangan, Jasa dan PTLL Direktorat Peraturan Perpajakan I (TMT 09/10/2008)
- Kepala Kanwil DJP Sulawesi Utara, Tengah, Gorontalo, dan Maluku Utara (TMT 16/08/2012)
- Kepala Kanwil DJP Jawa Timur I (TMT 22/10/2015)
- Direktur Penyuluhan, Pelayanan dan Hubungan Masyarakat (TMT 20/05/2016)
- Direktur Peraturan Perpajakan I (TMT 05/02/2021)
Riwayat Penghargaan:
- Certificate of Appreciation as The Organizing Committee for The 49th Annual Meeting of SGATAR
- Nagara Dana Rakca Utama
- Anugerah ASN Tahun 2021 Kategori Pejabat Pimpinan Tinggi (PPT) Pratama Teladan
- Satyalancana Karya Satya XX Tahun
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|
|
Direktur Peraturan Perpajakan II
Teguh Budiharto
Lahir pada 25 November 1966
Pendidikan:
- Sarjana Hukum: Universitas Gajah Mada
- Master of Laws in Taxation: Leiden University (1999)
Riwayat Jabatan Terakhir:
- Kepala KPP Pratama Surakarta (TMT 01/06/2011)
- Tenaga Pengkaji Bidang Pengawasan dan Penegakan Hukum Perpajakan (TMT 11/11/2013)
- Kepala Kanwil DJP Sumatera Barat dan Jambi (TMT 22/10/2015)
- Direktur Keberatan dan Banding (TMT 03/03/2017)
- Kepala Kanwil DJP Jawa Tengah I (TMT 05/02/2021)
- Direktur Peraturan Perpajakan II (TMT 17/03/2023)
Riwayat Penghargaan:
Satyalancana Karya Satya XX Tahun
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|
|
Direktur Pemeriksaan dan Penagihan
Dodik Samsu Hidayat
Lahir pada 6 Januari 1965
Pendidikan:
Master of Laws in Taxation
Riwayat Jabatan Terakhir:
- Kepala KPP Pratama Jakarta Cempaka Putih (TMT 30/06/2006)
- Kepala SubDirektorat Penagihan Direktorat Pemeriksaan dan Penagihan (TMT 09/10/2008)
- Kepala SubDirektorat Peraturan KUP dan Penagihan Pajak dengan Surat Paksa Direktorat Peraturan Perpajakan I (TMT 08/10/2014)
- Kepala Kanwil DJP Sulawesi Utara, Tengah, Gorontalo, dan Maluku Utara (TMT 05/02/2021)
- Direktur Pemeriksaan dan Penagihan (TMT 13/04/2022)
Riwayat Penghargaan:
- Satyalancana Karya Satya XX Tahun
- The Organizing Committee for The 49 Annual Meeting of SGATAR
- Finalis Kompetisi Inovasi Kementerian Keuangan Tahun 2023 (Portal P2)
- Satyalancana Karya Satya XXX Tahun
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|
|
Direktur Ekstensifikasi dan Penilaian
Suparno
Lahir pada 20 Mei 1968
Pendidikan:
Magister Manajemen
Riwayat Jabatan Terakhir:
- Kepala KPP Pratama Ternate (TMT 10/08/2009
- Kepala Bidang Dukungan Teknis dan Konsultasi Kanwil DJP Kalimantan Selatan dan Tengah (TMT 10/01/2011)
- Kepala KPP Madya Surabaya (TMT 08/10/2014)
- Kepala Kanwil DJP Nusa Tenggara (TMT 18/02/2016)
- Kepala Kanwil DJP Jawa Tengah I (TMT 23/01/2019)
- Kepala Kanwil DJP Jakarta Barat (TMT 05/02/2021)
- Direktur Ekstensifikasi dan Penilaian (TMT 16/02/2024)
Riwayat Penghargaan:
- Satya Lancana Karya Satya X Tahun
- Satyalancana Karya Satya XX Tahun
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|
|
Direktur Penegakan Hukum
Eka Sila Kusna Jaya
Lahir pada 17 Desember 1968
Pendidikan:
Magister Sains
Riwayat Jabatan Terakhir:
- Kepala KPP Pratama Tanjung Balai Karimun (TMT 10/08/2009)
- Kepala KPP Pratama Jakarta Gambir Empat (TMT 01/11/2012)
- Kepala Kanwil DJP Papua dan Maluku (TMT 02/04/2015)
- Kepala Kanwil DJP Sulawesi Selatan, Barat, dan Tenggara (TMT 03/03/2017)
- Kepala Kanwil DJP Jawa Timur I (TMT 23/01/2019)
- Direktur Penegakan Hukum (TMT 05/02/2021)
Riwayat Penghargaan:
Satyalancana Karya Satya XX Tahun
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|
|
Direktur Keberatan dan Banding
Aim Nursalim Saleh
Lahir pada 20 Oktober 1967
Pendidikan:
Master of Business Administration
Riwayat Jabatan Terakhir:
- Kepala KPP Wajib Pajak Besar Satu(TMT 02/09/2013)
- Kepala Kanwil DJP Aceh (TMT 18/02/2016)
- Kepala Kanwil DJP Sumatera Barat dan Jambi (TMT 03/03/2017)
- Kepala Kanwil DJP Jakarta Selatan I (TMT 14/06/2019)
- Direktur Ekstensifikasi dan Penilaian (TMT 13/04/2022)
- Direktur Keberatan dan Banding (TMT 16/02/2024)
Riwayat Penghargaan:
- Pegawai Berprestasi 2010
- Satyalancana Karya Satya XX Tahun
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|
|
Direktur Potensi, Kepatuhan dan Penerimaan Pajak
Ihsan Priyawibawa
Lahir pada 23 Juni 1969
Pendidikan:
Master of Bussiness Taxation (MBT)
Riwayat Jabatan Terakhir:
- Kepala Bagian Organisasi dan Tata Laksana (TMT 09/10/2008)
- Kepala SubDirektorat Administrasi dan Evaluasi Penerimaan, Direktorat Potensi, Kepatuhan, dan Penerimaan (TMT 01/06/2011)
- Kepala KPP Pratama Tigaraksa (TMT 02/09/2013)
- Kepala KPP Pratama Cikupa 05/10/2015)
- Kepala KPP Penanaman Modal Asing Satu (TMT 18/07/2016)
- Tenaga Pengkaji Bidang Pengawasan dan Penegakan Hukum Perpajakan (TMT 21/11/2018)
- Direktur Potensi, Kepatuhan dan Penerimaan Direktorat Potensi, Kepatuhan, dan Penerimaan (TMT 13/03/2020)
Riwayat Penghargaan:
- Satyalancana Karya Satya X Tahun
- Satyalancana Karya Satya XX Tahun
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|
|
Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat
Dwi Astuti
Lahir pada 5 Oktober 1967
Pendidikan:
Sarjana Hukum: Universitas Lampung
Master of Art in Economic: Yokohama University
Riwayat Jabatan Terakhir:
- Kepala KPP Pratama Jakarta Cempaka Putih (TMT 02/09/2013)
- Kepala KPP Pratama Jakarta Tanah Abang Dua (TMT 30/04/2015)
- Kepala SubDirektorat Perjanjian dan Kerjasama Perpajakan Internasional, Direktorat Perpajakan Internasional (TMT 18/07/2016)
- Kepala Subdirektorat Pencegahan dan Penanganan Sengketa Perpajakan Internasional, Direktorat Perpajakan Internasional (TMT 17/09/2019)
- Kepala SubDirektorat Hubungan Masyarakat Perpajakan, Direktorat Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat (TMT 24/05/2021)
- Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat (TMT 17/03/2023)
Riwayat Penghargaan:
- Satya Lencana Karya Satya X Tahun
- Satyalancana Karya Satya XX Tahun
- Certificate of Professional Training - ITA101 Fundamentals of Transfer Pricing
- Certificate of Professional Training - Certificate of Professional Training
- Certify IBFD Advanced Professional Certificate in International Taxation
- Certificate of Professional Training - ITA101 Fundamentals of Tax Treaties
- Satyalancana Karya Satya XXX Tahun
Alamat dan Kontak:
Jalan Gatot Subroto Kav. 40-42, Gedung Mar`ie Muhammad KPDJP Lantai 16, Jakarta Selatan, 12190
Telepon: 021-5250208
|